Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Tuesday, May 22, 2012

Badai Salju di Sumatra

Indonesia, seperti kita ketahui adalah negara yang beriklim tropis. Hanya ada dua musim yang berlaku dinegara ini, musim hujan dan musim kemarau. Tidak ada musim dingin seperti di negara eropa maupun negara dikawasan utara dan selatan.



Namun beberapa saat yang lalu, terjadi badai salju diwilayah sumatra. Kita mungkin setengah percaya, namun itu adalah berita yang nyata. Kejadian ini terjadi diwilayah Sumatra Barat pada akhir bulan maret 2012.


Menurut Kabid Penanggulangan Bencana BPBD Sumbar Ade Edwar, berdasarkan data sementara diperoleh BPBD Sumbar, dimana 48 unit rumah atapnya beterbangan, dua unit rumah hancur berantakan. Selain puluhan rumah warga rusak, badai salju juga merusak beberapa unit bangunan Sekolah Dasar (SD), tiga lokal belajar dan beberapa atapnya beterbangan, serta satu unit rumah dinas sekolah.

badai salju yang melanda Kabupaten Sijunjung itu tidak menimbulkan korban jiwa, hanya mengalami kerugian materil. Warga yang rumahnya mengalami kerusakan akibat dihantam badai salju telah dievakuasi ke tempat yang dirasakan aman. Ini merupakan pertama kalinya terjadi di wilayah Indonesia.

0 comments:

Post a Comment