Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Thursday, August 27, 2009

Opera 10 RC



Opera Software secara resmi telah meluncurkan Opera 10 Versi Release Candidate (RC). Merupakan update terbaru dari versi sebelumnya, yakni Opera 10 Beta 3. Yang berarti bahwa browser ini telah mendekati versi finalnya yang direncanakan akan di luncurkan pada 1 september mendatang.

Perubahan pada Opera 10 RC ini akan terasa pada bentuk icon browser ini tampil beda dengan sebelumnya. Seperti yang saya dengar, update terbaru ini memiliki peningkatan kecepatan dalam hal browsing.



Opera 10 RC hadir dengan sebuah feature baru, "Visual Tabs". Feature ini memungkinkan Anda melihat tampilan thumbnail dari website hanya dengan mengarahkan cursor ke tab tersebut (mouse-over). Customizable yang menjadi andalan Opera kembali hadir di versi 10 RC ini dengan kemampuan menampilkan hingga 25 favorite websites dengan custom background. Perhatian khusus diberikan pada klien email yang terdapat di dalam Opera 10

Opera Versi terbaru ini dapat anda download disini.

DOWNLOAD

0 comments:

Post a Comment